#SadarRisiko

#SadarRisiko adalah awal kebijaksanaan: dimulai dengan berpikir tentang “nanti bagaimana?”, bukan “bagaimana nanti”.

Langkah bijak untuk #KurangiRisiko adalah jalan menuju hidup yang lebih sehat dan sejahtera.”

Dimas Syailendra Ranadireksa

Ketua Masyarakat Sadar Risiko Indonesia (MASINDO)

Bagaimana kita bisa #SadarRisiko?

Risiko dapat kita temui dimana saja dalam kehidupan kita sehari-hari. Untuk mencegahnya, budaya #SadarRisiko mengedepankan kebijaksanaan dalam berpikir dan menilai suatu kondisi yang berpotensi berdampak terhadap kehidupan sehari-hari. Kebijaksanaan ini dimulai melalui mengedepankan cara berpikir nanti bagaimana bukan bagaimana nanti dalam mengambil suatu keputusan.

Yuk jadi #SadarRisiko bersama MASINDO

MASINDO mengajak masyarakat untuk aktif berpartisipasi dalam budaya #SadarRisiko dan menerapkan strategi-strategi #KurangiRisiko demi masa depan yang lebih sehat dan sedikit risiko.

Cari tahu lebih lanjut melalui informasi di bawah ini

MASINDO Photo Challenge: 2025 Wrapped
MASINDO Photo Challenge: 2025 Wrapped

MASINDO mencari cerita terbaik yang menggambarkan transformasi pribadi kamu melalui kebiasaan baru yang lebih #SadarRisiko.

Tips Tetap Produktif Saat Puasa Seharian
Tips Tetap Produktif Saat Puasa Seharian

Bulan puasa kerap membuat kita merasa perlu mengurangi kegiatan sehari-hari agar agar dapat melewatinya dengan lebih ringan. Padahal, dengan pengaturan yang tepat, puasa bisa menjadi momentum untuk tetap produktif dan lebih #SadarRisiko, loh.

Risiko Berada Dalam Ruangan Ber-AC
Risiko Berada Dalam Ruangan Ber-AC

Sobat #SadarRisiko, di negara tropis seperti Indonesia, Air Conditioning (AC) sudah menjadi bagian tak terpisahkan dari kehidupan modern, terutama masyarakat perkotaan. Namun, tahukah kamu bahwa terlalu lama berada dalam ruangan ber-AC juga memiliki risiko?

Ikuti media sosial MASINDO!

Cek postingan dari kami untuk tips memulai #SadarRisiko!